H. A. Wahyudun Nasyar SE,. Kepala Desa Ranca Suklmur Kecamatan Kopo Hadiri Pelepasan Kapolres Serang 

- Jurnalis

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang – Suasana haru dan isak tangis mewarnai prosesi pelepasan AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,. yang dipastikan mengemban amanah baru sebagai Kabagbinkar Polda Jawa Barat, Momen tersebut berlangsung dalam rangkaian farewell parade di Mapolres Serang,. Jumat, (09/01/2026)

 

Farewell parade ini menjadi penanda pergantian kepemimpinan di Polres Serang sekaligus menyambut Kapolres baru AKBP DR. Andri Kurniawan S.I.K,. M.H,. serta melepas AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,.yang akan melanjutkan pengabdian di sebagai Kabagbinkar Polda Jawa Barata

ADVERTISEMENT

banner

SCROLL TO RESUME CONTENT

Emosi tak terbendung saat AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,. menyusuri barisan personel. Air mata terlihat berlinang ketika ia bersalaman satu per satu dengan para pejabat utama, Kapolsek jajaran, Para kepala desa se kabupaten Serang, hingga ratusan masyarakat. Pelukan hangat dan tatapan penuh haru menjadi gambaran kuat kedekatan emosional antara pimpinan dan anggota.

Baca Juga :  Kasus Kejahatan Diangkutan Umum Mandek 8 Bulan Tanpa Kejelasan, Kanit Reskrim Polsek Serpong; Kami Akan Segera Ungkap 

 

Kepala Desa Ranca Sumur Kecamatan kopo H. A. Wahyudin Nasyar SE,. Yang juga merupakan adik angkat dari Kapolres Serang AKBP. Candra Sasongko mengatakan bahwa suasana haru tersebut mencerminkan hubungan kerja yang dibangun atas dasar kebersamaan dan ketulusan selama masa kepemimpinan AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,.

 

“Isak tangis yang terjadi hari ini adalah ungkapan rasa hormat, cinta, dan kebersamaan yang terjalin selama beliau memimpin kapolres Serang. Ini menjadi bukti kedekatan emosional antara pimpinan dan seluruh personel, terutama dengan masyarakat kabupaten Serang” ujar H. Wahyu.

Baca Juga :  Ngeriihhh,,, Polisi PJR di Tol Pisangan Nabok Kenek Mobil Matrial, Itu Polisi Apa Preman Ya,,,?

 

Ia menambahkan, AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,.dikenal sebagai sosok pemimpin yang tegas namun humanis, sehingga meninggalkan kesan mendalam bagi seluruh masyarakat di kabupaten Serang.

 

Prosesi pelepasan ditutup dengan doa dan penghormatan terakhir, sebagai simbol ikhlas melepas AKBP Candro Sasongko S.H,. M.H,. M.Si,. tugas dan tanggung jawab baru sebagai Kabagbinkar Polda Jawa Barat, dengan harapan kesuksesan senantiasa menyertai langkah pengabdiannya

Penulis : Heru

Berita Terkait

Endang Kepala Desa Gabus Kecamatan Kopo Hadiri Pelepasan Kapolres Serang 
IPDA H. EDI MS, SKM KBO Satresnarkoba Polres Serang Mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional (HSN) 2025
IPDA H. EDI MS, SKM KBO Satresnarkoba Polres Serang Mengucapkan Selamat HUT Kabupaten Serang Ke 499
Wahab, Anggota Intel Kodim 0510/Tigaraksa Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Kompol Arief Nazaruddin Yusuf Sebagai Wakapolres Cilegon
Hari Bhayangkara Ke-79 Sekjend Lsm Pikrata Wahyu Catur Ikut Donor Darah di Polsek Cisoka 
Edward Ketua LPK-RI Dpd Provinsi Banten Angkat Bicara, Soal Ramainya Pemberitaan Mafia BBM Solar Bersubsidi Tapi Tanpa Respon dari APH Polresta Tangerang
Kasus Kejahatan Diangkutan Umum Mandek 8 Bulan Tanpa Kejelasan, Kanit Reskrim Polsek Serpong; Kami Akan Segera Ungkap 
Ngeriihhh,,, Polisi PJR di Tol Pisangan Nabok Kenek Mobil Matrial, Itu Polisi Apa Preman Ya,,,?
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:58 WIB

H. A. Wahyudun Nasyar SE,. Kepala Desa Ranca Suklmur Kecamatan Kopo Hadiri Pelepasan Kapolres Serang 

Selasa, 21 Oktober 2025 - 09:12 WIB

IPDA H. EDI MS, SKM KBO Satresnarkoba Polres Serang Mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional (HSN) 2025

Rabu, 8 Oktober 2025 - 10:11 WIB

IPDA H. EDI MS, SKM KBO Satresnarkoba Polres Serang Mengucapkan Selamat HUT Kabupaten Serang Ke 499

Kamis, 21 Agustus 2025 - 22:32 WIB

Wahab, Anggota Intel Kodim 0510/Tigaraksa Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Kompol Arief Nazaruddin Yusuf Sebagai Wakapolres Cilegon

Kamis, 19 Juni 2025 - 12:18 WIB

Hari Bhayangkara Ke-79 Sekjend Lsm Pikrata Wahyu Catur Ikut Donor Darah di Polsek Cisoka 

Berita Terbaru

Ketua APDESI Kecamatan Cikande

Dayari Ketua APDESI Kecamatan Cikande Hadiri Pelepasan Kapolres Serang 

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:15 WIB